Beranda#29: ARKEOLOGI - Antara Penelitian dan Masyarakat

Salam Sigarda Indonesia


Arkeologi bermanfaat untuk penelitian dan masyarakat dalam berbagai hal, seperti memahami kehidupan masa lalu, mempelajari peradaban manusia, dan mengembangkan strategi keberlanjutan. Penelitian arkeologi juga harus menyentuh nilai atau hal-hal penting terkait kebutuhan dan keseharian masyarakat di era modern. Upaya tersebut merupakan bagian dari strategi agar hasil penelitian bisa diterima dan dimanfaatkan banyak orang.


Dalam Beranda#29, Sigarda Indonesia akan membahas tentang Penelitian Arkeologi dan Arkeologi Publik bersama dua pakar Arkeologi yaitu 𝗗𝗿𝘀. 𝗠𝗮𝗿𝘀𝗶𝘀 𝗦𝘂𝘁𝗼𝗽𝗼, 𝗠.𝗦𝗶 (𝗞𝗲𝘁𝘂𝗮 𝗜𝗔𝗔𝗜 𝗣𝘂𝘀𝗮𝘁) dan 𝗛𝗮𝗿𝗿𝘆 𝗢𝗰𝘁𝗮𝘃𝗶𝗮𝗻𝘂𝘀 𝗦𝗼𝘃𝘆𝗮𝗻, 𝗦.𝗦, 𝗠.𝗦𝗰. (𝗣𝗲𝗻𝗲𝗹𝗶𝘁𝗶 𝗕𝗥𝗜𝗡) dan akan dipandu oleh 𝗥𝗲𝗴𝗵𝗶𝗻𝗮𝗮 𝗦𝗵𝗮𝗿𝗼𝗿𝗮 𝗖𝗵 (𝗠𝗮𝗵𝗮𝘀𝗶𝘀𝘄𝗮 𝗔𝗿𝗸𝗲𝗼𝗹𝗼𝗴𝗶 𝗨𝗡𝗛𝗔𝗦).


SIGARDA INDONESIA mengundang Anda untuk hadir dalam BERANDA SIGARDA#29

Hari/tanggal : Rabu/30 April 2025

Jam               : 19.00 WIB

Bergabung ke Rapat Zoom

Topic: Arkeologi, antara penelitian dan masyarakat

Time: Apr 30, 2025 07:00 PM Jakarta

Join Zoom Meeting

https://unnes-ac-id.zoom.us/j/97401756192?pwd=70IJtzAkS3dCQYXcgaz1eyk3a54SDF.1


Meeting ID: 974 0175 6192

Passcode: 601100


Dan dapat diikuti dalam siaran langsung Youtube Sigarda melalui tautan berikut

https://linktr.ee/sigarda


Bapak/Ibu Guru, info tersedia di platform Merdeka Mengajar di tautan berikut: https://guru.kemdikbud.go.id/komunitas/webinar/a9a39e2a-8e59-4fd0-9ac3-2cc33950fd21


Mohon perkenan untuk berperan serta dalam Kegiatan Sigarda melalui

https://trakteer.id/sigarda

atau 

BCA atas nama Philipus Dellian Agus Raharjo No Rek. 8035427127


Sampai bertemu di ruang obrolan Sigarda. Terimakasih.


𝙎𝒊𝙜𝒂𝙧𝒅𝙖 𝙋𝒆𝙣𝒈𝙜𝒆𝙧𝒂𝙠 𝙍𝒐𝙙𝒂 𝑩𝙪𝒅𝙖𝒚𝙖 𝙆𝒊𝙩𝒂 𝑩𝙚𝒓𝙨𝒂𝙢𝒂


#KENALI

#CINTAI

#Bersama

#SINAU_CAGAR_BUDAYA

0 Komentar

Posting Komentar

Post a Comment (0)

Lebih baru Lebih lama